16/02/12

3 Tips dan Trik Membangun Bisnis Online dari Rumah

tips bisnis online
Ada jutaan orang yang memulai bisnis online rumahan tapi masih membutuhkan bantuan baik yang baru memulai atau mengelola yang sudah ada. Di tulisan ini ada 3 tips dan trik bisnis online rumahan untuk mengarahkan Anda ke arah yang benar. Berikut ini tips dan trik untuk memulai sebuah bisnis online dari rumah:

1) Carilah sebuah program atau sistem dari orang atau perusahaan terkenal. Salah satu contohnya adalah bisa dimulai dengan SFI karena mereka memiliki program pelatihan yang sangat baik. Carilah sbeuah plugin seperti PluginProfitSite dimana bisa menggabungkan beberapa program bisnis rumah online (termasuk SFI) ke dalam satu website sehingga tidka diperlukan lagi untuk membangunnya. Ini adalah beberapa tips dan trik bisnis yang paling penting yang perlu dipelajari dan melaksanakan. Setiap sistem bisa memberikan hasil seperti yang Anda cari tetapi memang butuh waktu untuk belajar.

2) Belajarlah secepat yang Anda bisa tentang bagaimana menulis artikel untuk pemasaran dan tujuan promosi. Salah satu tips dan trik bisnis terbaik adalah tentang penulisan artikel. Menulis artikel bisa bebas atau Anda dapat menggunakan layanan seperti SubmitYourArticle untuk menulis ulang variasi artikel Anda dan mendistribusikannya ke ribuan artikel direktori melalui internet. Anda mungkin bertanya pada diri sendiri mengapa? Sebagian besar artikel direktori memungkinkan Anda untuk menulis sebuah source box ringkas yang memberitahu pembaca tentang orang yang menulis artikel. Mereka bahkan memungkinkan me-link ke situs Web Anda sehingga Anda bisa mendapatkan pengunjung atau lalu lintas serta kemungkinan penjualan. Ini merupakan kenyataan bahwa "backlink" dapat membantu website Anda naik peringkatnya di mesin pencari untuk kata kunci yang terkait pada situs Anda. Semakin cepat Anda belajar untuk "menguasai" hal ini, maka akan semakin baik Anda dalam jangka panjang.

3) Buatlah nilai untuk bisnis online rumahan Anda. Bisnis online rumahan Anda bukan tentang 'mencuri' uang pelanggan tapi tentang bagaimana membantu mereka di mana mereka adalah pelanggan yang akan terus membeli 'lagi dan lagi'. Ada pepatah lama "Anda bisa menangkap lebih banyak lalat dengan madu"? Ini adalah tentang menciptakan nilai bagi pelanggan Anda dan benar-benar membantu mereka dengan berbagai sumber daya dalam bisnis rumahan Anda. Membantu mereka menjadi sukses, Anda membuat anda dihargai terus-menerus dan membuat reputasi anda (situs anda) meningkat.

0 komentar:

Posting Komentar

Silakan posting komentar anda

◄ Newer Post Older Post ►

Posting Terbaru

 

Copyright 2011 Formula Bisnis Online Gratis | Design by Tutorial Blogspot Published by Template Blogger Toko Online